Menjadikan pembaca semakin cerdas dan bermutu.

Sabtu, 16 Juni 2012

Pandangan Sartre Tentang Eksistensi Manusia

Oleh Daqoiqul Misbah*
*Mahasiswa Aqidah Filsafat semester 6


Menurut Sartre, eksistensi manusia mendahului esensinya. Pandangan ini amat janggal sebab biasanya harus ada esensinya lebih dulu sebelum keberadaannya. Hal ini berbeda dari tetumbuhan, hewan, dan bebatuan yang esensinya mendahului eksistensinya, seandainya mereka mempunyai eksistensi. Di dalam filsafat idealisme, eksistensi dianggap mengikuti esensi. Jadi, hakikat manusia mempunyai ciri khas tertentu, dan ciri itu menyebabkan manusia berbeda dari makhluk lain. Oleh karena itu, dikatakan bahwa manusia itu eksistensinya mendahului esensinya. Formula ini merupakan prinsip utama dan pertama di dalam filsafat eksistensialisme. (Ahmad Syadali dan Mudzakir, 2004: 131, Ahmad Tafsir, 2006: 217-219)

0 komentar:

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.

Ads 468x60px

© Blogger Kejora, AllRightsReserved.

Designed by ScreenWritersArena